Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023
 Keseharian dan Kegiatan Saya Sebelum dan Sampai di Sekolah. Cerita by : Loving  Setelah saya bangun tidur saya menyadari kalau saya terlambat bangun untuk melaksanakan shalat shubuh. Sayapun bergegas ke kamar mandi untuk berwudhu , setalah berwudhu sayapun bersiap-siap untuk shalat. Setelah shalat, saya pun pergi ke kamar mandi untuk mandi. Lalu setelah saya mandi dan memakai baju saya setelah memakai baju saya mengambil barang-barang saya seperti pulpen, buku dan tempat bekal. Tidak lupa saya memasukkan semua barang-barang itu ke tas lalu saya salim kepada ibu saya dan berangkat membeli bekal terlebih dahulu lalu kesekolah.  Setiba di sekolah saya pun piket karena jadwal piket saya. Setelah piket ada pengumuman untuk bebaris . Setelah berbaris semua siswa pergi ketempat murojaah. Setelah murojaah kegiatan belajar dimulai. Dipelajran pertama, saya belajar matematika, setelah belajar saya dan teman-teman pergi ke musholah untuk sholat dhuha. Lalu beristirahat sambil menon...
 BERSAMA GURUKU Cerita by : Qheyra Aleesya Zahra (Siswa Kelas IV MI Al-Fath Kendari) Di Al-Fath setu sekali karena guruku ustadzah eL. Saat 17 Agustus, kan ada lomba, ustadzah el dia membuat spanduk tulisannya kelas 4 Akhwat, terus dia suruh cari kita botol, terus diidikan batu habis itu kan botolnya bunyi-bunyi terus kita bunyikan sama spanduknya "kelas 4 akhwat, titittitititttitt.............." seru sekali sampai aku malu, tapi jujur seru sekali kalau di Al-fath. Aku suka sekolah di Al-Fath. Kalian sekolah juga di Al-fath jugalah dijamin kaian pasti ketawa terus. Apalagi ustadzah-ustadzah di Al-Fath tuh baik semua, apalagi ustadzah el dan ustadzah el tuh kalomarah paling cuman tentang kebersihan, tidak murojaah, ato terhambur, cuman itu kok. Kalau misalnya kita ajak bercanda, ustadzah el itu bercandanya nyatu, kayak gakak banget tidak ada yang bisa gantikan dia sebagai guru kita.  Aku sudah terlalu nyaman sama ustadzah el. Pokoknya tidak ada yang bisa gantikan ustadzah el ...
 KEGIATAN DI AL-FATH SAAT HARI RABU Cerita by : Fikri (Siswa Kelas VI MI Al-Fath Kendari) Saat di har rabu setiap pagi, saya selalu apel pagi. Saat apel pagi saya berbaris sambil mendengarkan ustadzah-ustadzah menjelaskan di depan kita semua. Saat ustdzah menjelaskan terkadang saya juga selalu bermain di dalam barisan. Setelah ustadzah menjelaskan saya kembali ke kelas untuk mengambil Al-Qur'an. Saya mengambil Al-qur'an di dalam laci dan saya pergi ke mushllah untuk menghafalkan juz 29.  Setibanya di mushollah, saya masuk ke dalam dan saya melaksanakan dzikir pagi bersama teman-teman. Saat sedang dzikir pagi, saya terkadang melamun. Setelah dzikir pagi saya kembali ke dalam kelas dan saya duduk di bangku ku sendiri da hari ini saya belajar matematika. Ustadzah menjelaskan dipapan tulis tentang bilangan bulat positif dan negatif. Setelah ustadzah menjelaskan ustadzah memberikan soal latihan. Saya mengerjakannya dan mencakar semua soal-soal itu. Setelah mengerjakan soal-soal sa...
KEGIATAN SAYA DI AL-FATH  Cerita by : Al-Regi Januar (Siswa Kelas VI MI AL-Fath Kendari) Kemarin saya mengikuti lomba 17-san dan saya mendaftar di lomba bola gotong dan balap karung. Alhamdulillah saya juara 1 dilomba bola gotong dan balap karung. Saat saya lomba balap karung saya salto dengan temanku yang bernama Faqih, kita salto saat sudah dekat di finish. Dan besoknya saya pergi ke sekolah Al-fath. Saya pun mengikuti apel (berbaris) pagi. Setelah berbaris aku dan teman sekelasku menunggu pengumuman kejuaraan pada lomba 17-san.  Saat pengumuman tiba, aku dan teman sekelasku menunggu di teras kelas. Kita ditunggu dipanggil dan saya maju kedepan untuk menerima sertifikat. Teman sekelas saya juga mendapatkan sertifikat. Kami mengumpulkan 11 sertifikat. Kami sangat bahagia  dan kita merayakannya dengan makan bakso buatan ustadzah kita dengan GRATIS.  Setelah itu kita menurunkan nasi diperut kita. Setelah kita menurunkan nasi, kita pergi bermain bola dengan anak kelas ...
 Aku dan Keluargaku Cerita by : Waode Ratu Aqila Zainab Ali (Siswa Kelas IV MI Al-Fath) Namaku Waode Ratu Zainab Aqila Ali. Aku lahir tanggal 9 Januari 2014. Teman-teman suka memanggil aku Ratu. Tetapi dalam keluarga kecilku, nama panggilanku "Kakak". Mau tau ceritanya kenapa aku dipanggil kakak, padahal aku bukann anak pertama.  Begini ceritanya. Aku empat bersaudara, anak pertama laki-laki dianggil Abang. Aku anak kedua, dipanggil Kakak, adik aku kembar loh. Panggilannya dede sama ade. Bundaku selalu mengajarkan kami untuk saling menyayangi dan menghormati. Itulah kami menyapa dengan "panggilan" bukan nama, supayah terjaling kasih sayang dan saling menghargai.  Aku tumbuh dengan kasih sayang bunda. B undaku adalah orang yang paling kami sayangi. Bagi kami bunda adalah hidup kami. Bunda tak kenal lelah untuk mengasuk kami. Kasih sayang bunda begitu besar pada kami dan akupun sangat menyayangi bundaku. Dirumah aku kadang membantu bundaku, membantu cuci piring, meny...